Thursday, March 12, 2020

 KABEL LAN

Bahan dan alat yang dibutuhkan 
1. Konektor RJ45
Hasil gambar untuk RJ45
2. Tang Crimping
Hasil gambar untuk tang crimping

3. Lan Tester
Hasil gambar untuk LAN TESTER

Cara membuat Kabel LAN
1. Potong kulit luar kabel kurang lebih 2cm
2. Urutkan dan luruskan sampai rapi kabel kecilnya sesuai dengan urutan Kabel Straight yaitu Orange Putih -Orange-Putih Hijau- Biru- Putih Biru- Hijau - Putih Coklat - Coklat
3. Masukkan kabel yang telah disusun ke Konektor RJ45 sampai mentok oleh tembaga konektor nya.
4. Jepit konektor dengan Tang Crimping


Hasil gambar untuk kabel straight


Cara test Kabel UTP
Test dengan Lan Tester, pastikan lampu pada Lan Tester menyala semua tanpa ada yang mati.